Rabu, 05 Mei 2021

Hasil Pilbup & Pilwako se-Jambi Tahun 2020

Pada 9 Desember 2020 lalu, empat Pilbup dan satu Pilwako digelar di Provinsi Jambi. Berikut ini hasil Pilkadanya.







Trivia:
  • Hanya Pilwako Sungai Penuh yang digugat di MK, namun gugatannya tidak diterima.
  • Kelima pasangan bupati dan wabup serta walikota dan wawako terpilih dilantik oleh Pj. Gubernur Hari Nur Cahya Murni di Rumah Dinas Gubernur Jambi, namun di hari yang berbeda, antara lain:
    • Bupati dan wabup Batang Hari dan Tanjabbar dilantik serentak pada 26 Februari 2021;
    • Bupati dan wabup Tanjabtim pada 26 April 2021;
    • Bupati dan wabup Bungo pada 14 Juni 2021; serta
    • Walikota dan wawako Sungai Penuh pada 25 Juni 2021.
  • Kemenangan tertinggi diraih oleh pasangan Romi-Robby di Tanjabtim dengan 76,8% suara
  • Kemenangan terendah diraih oleh pasangan Fadhil-Bakhtiar di Batang Hari dengan 37,8% suara.
  • Persentase perolehan suara terendah diraih oleh pasangan Muklis-Supardi di Tanjabbar dengan 20,9% suara.
  • Golput tertinggi di Bungo dengan 28,4%, sementara golput terendah di Batang Hari dengan 16,1%.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar