Tahun 2012 lalu, saya berkeliling Kota Pontianak dan menjepret berbagai sudut kota dengan kamera Nokia 5630 XpressMusic. Di tahun 2022, muncul ide menjepret kembali lokasi yang pernah kujepret dahulu, melihat sejauh mana perubahaan wajah kota dalam sepuluh tahun. Kali ini menggunakan kamera Xiaomi Redmi 9C.
Berikut merupakan foto-foto di sekitaran Jl. Zainuddin, Jl. Pak Kasih, hingga Pontianak Barat:
Grand Mahkota Hotel tampil dengan wajah baru. |
SD Negeri 14 Pontianak Kota |
Kantor Kwarcab Pramuka |
Pohon rindang menutupi Kantor Bappeda Pontianak. |
Rumah Dinas Wakil Gubernur Kalbar. Tampak ornamen di atapnya sudah tidak ada, sementara yang di dinding dicat putih. |
Tugu BTN di simpang Jl. Zainuddin kini tinggal dalam kenangan. |
Tugu Jam dicat baru. |
Jl. Pak Kasih |
Hotel Pontianak Raya telah tutup, kini menjadi Cafe Tiurma Sitio-tio. |
Simpang Jl. Hasanudin dan Jl. Kom. Yos Sudarso. Dulu ada Surau yang kini sudah dibongkar demi pelebaran jalan. |
Jl. Hasanudin |
Jl. Kom. Yos Sudarso kini semakin banyak mobil kontainer. |
Jl. Kom. Yos Sudarso |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar